Download Le Grand Chef + Subtitle Indonesia

Download Le Grand Chef + Subtitle Indonesia
Release : 1 November 2007
Pemeran : Kang-woo Kim, Won-hie Lim, Ha-na Lee
Sinopsis : bercerita tentang dua koki bersaing untuk mendapatkan gelar ahli waris Koki Kerajaan terakhir Dinasti Joseon. Juru masak Seong-chan dan Bong-ju yang sama-sama mahir itu bekerja bersama di Unamjeong, yakni sebuah restoran makanan tradisional Korea yang terkenal. Untuk menjadi nomor satu di restoran, kedua orang itu bersaing dalam kontes di dalam restoran. Tetapi tanpa sebab yang jelas, para anggota juri kontes masakan itu jatuh pingsan setelah mencicipi sushi ikan gembung buatan Seong-chan karena racun ikan itu, sehingga Bongju memperoleh juara sebagai juru masak terbaik di restoran tersebut.
5 tahun kemudian, dua orang tadi bertemu lagi di kontes masakan nasional untuk memilih juru masak terbaik dan pewaris makanan tradisonal kerajaan dinasti Joseon. Seiring dengan berlangsungnya kontes itu, maka rahasia masa lalu yang meliputi restoran Unamjeong menjadi terbongkar satu per satu.

Link Download :
Link Download Subtitle Indonesia :

Post a Comment